Utama

IFR, Kasal dan Delegasi 5th MNEK 2025 tinjau kapal perang di Selat Badung

Setelah membuka Opening Ceremony 5th Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025 di Dermaga Tanjung Benoa, Bali, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, beserta para Chief Of Navy negara sahabat dan puluhan kepala delegasi negara peserta meninjau formasi kapal perang dengan on board di KRI Radjiman Wedyodiningrat-992 (KRI RJW-992) dan berlayar di Selat Badung, Bali, Minggu (16/2/2025).

Utama

Peresmian serentak tujuh PLBN oleh Presiden Jokowi di PLBN Napan, NTT

ketujuh PLBN yang akan diresmikan oleh Presiden Jokowi adalah PLBN Napan di Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Nusa Tenggara Timur (NTT), PLBN Serasan di Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau (Kepri), PLBN Jagoi Babang di Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat (Kalbar).
Selanjutnya, PLBN Sei Nyamuk di Pulau Sebatik, Kalimantan Utara (Kaltara) dan PLBN Labang di Kabupaten Nunukan, Kaltara, PLBN Long Nawang, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara dan PLBN Yetetkun di Distrik ninati, Kabupaten Boven Digoel, Papua Selatan.

Utama

Ternyata KUHP baru dikesankan tertinggal dua abad

”Prinsipnya, UU yang khusus menyingkirkan UU yang bersifat umum, kecuali dinyatakan lain dalam UU yang belakangan,” ujar mantan Ketua Mahkamah Agung (MA) , Prof. Bagir Manan, dalam Diskusi Publik, Kamis, 22 Desember, di sekretariat PWI Pusat, Jakarta.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.